Kamis, 28 Juli 2011

Conoco dan Origin Sepakati Proyek Gas Alam Senilai $20 Miliar

Kamis, 28 Juli 2011

Monexnews - Origin Energy Ltd  dan ConocoPhillips telah memberikan lampu hijau untuk konstruksi senilai $20 miliar untuk kerjasam mereka terkait ekspor gas patungan di negara bagian Queensland,  Australia.

Origin mengatakan bahwa kedua perusahaan tersebut telah menyetujui pembangunan tahap pertama proyek tersebut,dimana perusahaan energi Australia tersebut mengatakan akan dikenakan biaya $14 miliar untuk menyelesaikannya. Tahap pertama akan mencakup bangunan pertama dari dua bangunan yang direncanakansebagai unit pengolahan gas alam cair dan penyediaan beberapa infrastruktur untuk mendukung pembangunan konstruksi kedua, dikatakan Origin.

Proyek tahap II diperkirakan akan menelan biaya US $ 20 miliar, demikian dijelaskan Origin.
Output gas alam pertama diperkirakan akan dikirim dari pengiriman pertama pada tahun 2015 dan tahap kedua di awal 2016, katanya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar